Ternyata Operator Selular Indonesia Cinta Musik

Written By Admin on Sabtu, 17 Desember 2011 | 12.44


Seperti kalian tahu sekarang perkembangan musik di Indonesia  semakin pesat dan terus berkembang, ibaratnya seperti virus yang siap menyebar dengan cepatnya.

Musik dapat mempersatukan bangsa, dan dengan  musik hidup kita menjadi lebih indah. apabila kita sedang patah hati galau mendengarkan musik hati kita menjadi tenang dan tentram.


Di seluruh dunia orang suka musik Ayah,ibu kakek,nenek,paman,tante,remaja,anak kecil,hingga bayi pun suka musik,tak perduli kaya,miskin,pejabat,raja,Presiden atau apapun yang pasti semua suka musik sehingga muncul lah Slogan “Music Never Say Die” atau “Musik Tak akan pernah Mati”.

Musik Sifatnya Mendunia maka banyak orang yang ingin mengembangkan dan berinvestasi dengan musik, Tak terkecuali Operator Selular yang notabene  adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang Telekomunikasi dan tidak ada hubungannya dengan sama sekali dunia  musik pun ikut tertarik dengan dunia  musik.


Salah satu bentuk Apresiasi kecintaan Operator Selular terhadap musik adalah penggunaan kontent ringbacktone atau disingkat RBT. Dengan adanya RBT maka Pelanggan tidak lagi mendengarkan suara tuutt tuuutt tuuuttt seperti kereta api lewat melainkan musik atau lagu yang sedang ngehits sekarang contohnya : “ Lagu Goyang Gayung” RBT yang paling laku saat ini.

Seiring perkembangan  Tekhnology videopun sekarang dapat dishare atau dibagi dengan mudahnya tanpa harus Bluetooth an dari jarak dekat , dan hal itu pun tak luput dari perhatian operator selular  yang ada di indonesia agar para pelanggan bisa mengakses video musik dengan mudahnya.

Sisi Positif dari Kontent Operator Selular Indonesia.

1. Pelanggan bisa enjoy menikmati alunan musik yang disediakan Operator Selular melalui kontent RBT tanpa harus mendengarkan suara kertea api.

2. Para Seniman Musik dapat menikmati uang dari hasil dari royalti penjualan RBT  sebagai bisnis sampingan selain manggung dan kaset rekaman.

3.Memacu kreatifitas anak bangsa untuk berekspresi dalam menciptkan karya seni baik Seni musik ataupun dunia telekomunikasi.

4. Dapat mendownload atau share video dengan mudahnya.

Sisi Negatif dari Operator Selular Indonesia.
1. Kalau kalian ingin tau Sisi Negatif dari Operator Selular Indonesia kalian bisa baca postinganku yang   terdahulu  "Pulsa Saya Hilang Entah Kemana".

0 komentar:

Posting Komentar